Cara mudah memahami prinsip kerja Motor Starter
Sistem starter pada kendaraan berfungsi untuk menghidupkan kendaraan dengan memutarkan flywheel melalui roda gigi pada motor starter.
Cara mudah dan cepat Memahami kerja motor starter adalah sebagai berikut :
- Sebuah konduktor dialiri arus maka terjadi pembangkitan medan mgnet seperti ulir kanan
- Jika penghantar letakan diantara kutup utara dan selatan maka akan terjadi garis gaya magnet yang saling berpotongan.
- Sehingga terjadi gaya yang menarik pada satu garis lurus lurus dibawah penghantar sering disebut magnet fluck.
- Dan mengakibatkan penghantar memperoleh gaya yang cenderung mendorong ke atas hal ini ditunjukkan dengan kaidah tangan kanan fleming.
- Hal tersebut diaplikasikan dalam motor starter pada motor starter menggunakan komponen yang dirangkai secara seri disebut fieldcoil yang dengan magnet permanent.
- Pada bagian tengahnya terdapat angker (armatur coil)pada bagian ujungnya
- Dan lilitan pada kutup lain dihubungkan melalui sikat komutator ke baterai.
Baca juga :
Semoga bermanfaat.